Postingan

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL - PENGANTAR DAN SISTEM TEKNOLOGI INFORMASI KAMPUS MILENIAL ITBI

Gambar
  Nama                : Doni Sugianto Sihotang NIM                    : 20040102 Jurusan            : Teknik Informatika Kelas                  : Siang 1. Sebutkan dua bagian sistem telekomunikasi dan tugas-tugas sistem telekomunikasi ? Jawab: a. Pengirim informasi / Transmitter of information Bertugas untuk memproses isyarat input untuk menghasilkan isyarat yang ditransmisikan dalam bentuk sesuai karakteristik kanal atau media yang digunakan, memancarkan sinyal Radio Frekuensi / RF yang membawa sinyal informasi berupa gambar atau video dan suara, sehingga dapat diterima oleh pesawat penerima / Receive d b. Penerima informasi / Receiver of information Receiver of information bertugas untuk memproses data dari transmitter atau pengirim, sehingga informasi yang dikirim dapat diterima.   2. Jenis-jenis media kabel (cable media) sebutkan kelebihan dan kekurangan masing-masing ? Jawab: a. Kabel serat optik / Fiber Optic Cable                Kelebihan          :    -    Mampu menyalu

TUGAS MANDIRI V - PENGANTAR DAN SISTEM TEKNOLOGI INFORMASI KAMPUS MILENIAL ITBI

Gambar
  Nama                : Doni Sugianto Sihotang NIM                    : 20040102 Jurusan            : Teknik Informatika Kelas                  : Siang Soal:  Buatlah ringkasan dari pertemuan 1-11 dari slide yang sudah diajarkan/diberikan kedalam blog masing-masing! Pertemuan 1 : Pengantar Teknologi Informasi TEKNOLOGI adalah ilmu yang berkaitan dengan seni atau sains dengan pengaplikasian pengetahuan saintifik ke praktis atau bisa juga merupakan aplikasi praktis dari sains dalam industri atau bisnis. Teknologi Informasi (TI) adalah istilah terhadap berbagai macam hal dan kemampuan yang digunakan dalam pembentukan, penyimpanan, dan penyebaran informasi. Teknologi informasi bertujuan untuk memecahkan masalah, membuka akses kreativitas, efektivitas dan efisiensi. TI berfungsi Menangkap (Capture), Mengolah (Processing), Menghasilkan (Generating), Menyimpan (Storage), Mencari Kembali (Retrieval), Melakukan Transmisi (Transmission). Teknologi Informasi juga memiliki keuntungan yaitu Speed (

TUGAS MANDIRI VI - PENGANTAR DAN SISTEM TEKNOLOGI INFORMASI KAMPUS MILENIAL ITBI

Gambar
 Nama                : Doni Sugianto Sihotang NIM                    : 20040102 Jurusan            : Teknik Informatika Kelas                  : Siang Soal: Cari tau tentang sebuah komputer dari berbagai Generasi ( ambil 1 generasi saja), jelaskan sistem operasi pada komputer tersebut! Berikut Sistem Operasi pada Komputer Generasi Keempat: Sistem operasi sendiri biasanya menyesuaikan dengan perangkat keras yang dikeluarkan oleh perusahaan. Di dunia sendiri ada beberapa sistem operasi yang dikeluarkan oleh setiap pabrik yang berbeda. Kali ini telah saya telah rangkum 10 jenis sistem operasi yang biasa dipakai  personal   computer  yang wajib kamu ketahui. Berikut adalah daftarnya. 1. MS-DOS Sistem operasi MS-DOS adalah cikal bakal dari Microsoft Windows yang kita kenal hingga saat ini. MS-DOS sendiri sistem operasi biasa dipakai oleh komputer IBM-PC atau yang kompatibel dengan perangkat serupa. Sistem operasi ini pertama kali dikembangkan pada tahun 1981 oleh Bill Gates & Paul Allen